You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kecamatan Tambora Siap Membuka Layanan Pengaduan Warga
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Kecamatan Tambora Siap Layani Aduan Warga

Kantor Kecamatan Tambora, Jakarta Barat, siap melayani pengaduan warga, pukul 08,00 hingga 11.00, Sabtu (18/11),  besok. 

Kami siap melayani seluruh pengaduan warga yang datang ke posko di kantor Kecamatan Tambora

Camat Tambora, Djaharuddin mengatakan, seluruh jajaran satuan kerja perangkat daerah (SKPD) serta kepala pelaksana di tingkat kelurahan dikerahkan untuk melayani aduan warga.  

Besok, Layanan Pengaduan Warga di Kecamatan Digelar Serentak

"Kami siap melayani seluruh pengaduan warga yang datang ke posko di kantor Kecamatan Tambora," ujarnya, Jumat (17/11). 

Dia memastikan, seluruh pengaduan warga akan ditindaklanjuti dalam rapat pimpinan tingkat kecamatan setiap Senin. 

"Bila pengaduan warga bukan kewenangan kecamatan untuk penyelesaian, kami bawa akan ke rapat pimpinan tingkat kota yang digelar tiap Selasa," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1509 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1500 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1104 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1061 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1026 personDessy Suciati